Hadiah Umrah Gratis di XL Rame!

Written By Unknown on Minggu, 07 Oktober 2012 | 19.00

 

Bagi umat muslim, menunaikan ibadah umrah adalah sebuah kesempatan yang dinanti-nanti. Sebagai salah satu syarat terberat dalam rukun Islam, dapat melakukan napak tilas dan kembali ke Rumah Allah tentunya memberikan kepuasan batin yang tak terkira.
Akan tetapi, untuk dapat memenuhi harapan tersebut, tentunya diperlukan persiapan, dan kemampuan, khususnya dalam hal pembiayaan.

XL Axiata kini kembali membuka kesempatan bagi para pelanggan setia untuk bisa umrah secara gratis. Mulai dari tanggal 18 September 2012 hingga 13 Oktober 2012 mendatang, para pelanggan yang juga telah menjadi fans pada Facebook Page XL Rame, mempunyai kesempatan XLangkah Lebih Maju untuk pergi umrah secara gratis di tahun 2013!

Caranya pun cukup mudah! Para peserta hanya perlu memainkan game Impian ke Tanah Suci pada aplikasi XL One Tariff, dan ditantang untuk mengumpulkan poin dengan menyelesaikan 5 level game permainan blok asah otak yang diselingi trivia kuis.

Semakin tinggi poin yang didapat saat menyelesaikan game dan menjawab trivia, maka semakin besar pula kesempatan untuk mendapatkan hadiah perjalanan tur ibadah Umrah, serta merchandise menarik dari XL.

Jadi tunggu apa lagi? Langsung aja ke Facebook Page XL Rame pada tautan berikut



 

0 comments:

Posting Komentar